Kamis, 06 Agustus 2020

Expression of Giving Compliment (Bahasa Ingris, Kelas 8, Semester 1)

Expression of Giving Compliment adalah ungkapan yang digunakan untuk memberi pujian terhadap seseorang mengenai penampilan, prestasi, dan sebagainya.


Compliments (Pujian)
Responses
-          Well done!
-          That’s great!
-          How beautiful you are!
-          What a nice shirt!
-          Nice work!
-          You’re great!
-          I appreciate your effort
-          How clever you are!
-          I like you ....
-          Thank you
-          That’s very kind of you
-          Yeah, thanks
-          It’s nothing
-          I’m glad you like it
-          Thanks. It’s nice of you to say so
-          Do you really think so?
-          Many thanks

Untuk memberi pujian atau kekaguman kepada seseorang kita dapat menggunakan kalimat kekaguman dengan menggunakan “How/What”. How atau what di sini bukan berarti kata tanya atau question word tetapi berati “Alangkah, betapa atau sungguh”

Contoh:
How handsome you are! (Alangkah gantengnya kamu)
How smart you are! (Betapa pintarnya kamu)
How clean this room is! (Sungguh bersih ruangan ini)
What a kind man he is! (Betapa baiknya laki-laki itu)
What a nice t-shirt! (Betapa bagus kaos ini)
What an expensive motorcycle it is! (Alangkah mahalnya sepeda motor itu)
What cheap laptops they are! (Sungguh murah laptop-laptop itu)


Contoh Dialog

Situation 1. Fima drives his modified car and meets his friend, Tami

Contoh dialog compliment - nica car

Dialog Compliment: nice car

Tami: What a great car you have, Fima. I really like your vehicle.
Fima: Thank you, Tami. I just finished making it look colourful.
Tami: Do You mean this is the old car that you used to drive to school?
Fima: Yes, it is. You are absolutely right
Tami: Now your car looks more beautiful. What did you do to it?
Fima: Not much. I had it paint with a brighter colour and add some new accessories.
Tami: Great job!
Fima: Thanks.


Situasi 1. Fima memakai mobil yang baru dimodifikasi dan bertemu dengan temannya, Tami

Tami: Betapa bagusnya mobilmu, Fima. Aku sunggu suka dengan kendaraanmu
Fima: Terima kasih, Tami. Aku baru saja memodifikasi supaya warnanya lebih ramai.
Tami: Maksudmu ini adalah mobil lama yang biasa kamu pakai ke sekolah itu?
Fima: Iya, kamu benar sekali
Tami: Sekarang mobilmu kelihatan lebih bagus. Apa yang kamu modifikasi?
Fima: Tidak banyak. Aku minta mobilku itu dicat ulang dengan lebih berwarna dan ditambah beberapa asesoris
Tami: Kerja bagus
Fima: Terima kasih



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Panduan Instalasi Aplikasi Seleksi SEB PPG Kemenag - Guru PAI (Pendidikan Agama Islam)

  Pelaksanaan pretes Pendidikan Profesi Guru Guru Pendidikan Agama Islam ( PPG GPAI )   Tahun 2022 akan segera dilaksanakan, untuk itu ada b...

Baca Juga